28 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Klub

28 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Klub

28 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Klub – Kisah panjang perjalanan Timnas Indonesia pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 belumlah selesai. Terdapat tiga pertandingan lagi yang harus dapat dijalani tim Garuda. Pada Timnas Indonesia klub U-19 ini memungkasi di pusat pelatihan atau training centre di Chiang Mai, Thailand dengan hasil minor.

Menghadapi Bucheon FC 1995, pada klub kontestan di kasta kedua kompetisi Korea Selatan hari Jumat 31 Januari 2020, tim yang diberi julukan sebagai Garuda Muda itu telah sukses 0-2. premium303

28 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Klub

Kekalahan ini adalah kekalahan yang kelima  dari enam pertandingan dalam persahabatan Timnas Indonesia U-19 selama 11 hari berlokasi di Thailand. Kemenangan pertama yang diraih oleh Garuda Muda ini telah dikemas saat melawan Kyung Hee University dengan meraih skor 2-1. Di laga yang terakhirnya, skuat Garuda telah kalah di 0-2 di kandang Malaysia. Padahal sebelumnya mereka telah kalah dalam bertanding melawan Vietnam, Malaysia, Thailand, dan juga UEA. Namun demikian langkah yang dilakukan Timnas di dalam babak Kualifikasi Piala Dunia 2020 belum selesai.

Tetapi dari tiga laga tersebut, Timnas Indonesia sendiri hanya sekali bertanding di kandang yaitu pada saat bertanding melawan UEA. Sedangkan pada dua pertandingan yang lainnya yaitu bertanding melawan Thailand dan Vietnam yang harus dimainkan di kandang lawan. Tantangan yang menjadi semakin terasa karena pada laga ini telah menjadi debut pelatih baru yang diisi oleh pelatih asal Korea Selatan, Shin Tae Yong. Untuk selebihnya, Timnas Indonesia U-19 telah kalah dua kali oleh  Seongnam FC 0-4 dan 1-4, Busan Ipark 1-5 dan Kyung Hee University 0-2. Tetapi, manajer pelatih Shin Tae Yong yang telah puas dengan penampilan  Ernando Ari Sutaryadi dkk.

“Perkembangan anak-anak sampai hari terakhir sangat bagus sekali. Apalagi dari segi fisik. Stamina mereka saat ini seperti berlipat. Mereka bisa mengatasi kelelahannya dengan semangat mereka di atas lapangan. Daya juang juga bertambah. Memang itu yang saya cari,” ujar manajer pelatih Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong dilansir dari situs PSSI.

“Saya katakan ke pemain. Kami harus bisa lebih fokus lagi dan harus bisa melawan rasa lelah diri sendiri. Itu baik untuk terus lebih berkembang. Baik untuk pemain itu sendiri, ataupun tim,” tutur arsitek tim asal Korea Selatan tersebut.

“Saya juga mengatakan, karena ketika merasa lelah dan kita menyerah, maka tidak akan ada perkembangan sama sekali,” imbuh Shin Tae-yong.

Kekalahan 0-2 dari Bucheon FC 1995 pada Jumat (31/1/2020) menutup rangkaian pemusatan latihan (training centre) Timnas Indonesia U-19 di Chiang Mai, Thailand.

28 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Klub

Pada Timnas U-19 Indonesia telah berangkat ke negeri gajah putih, Thailand pada 20 Januari 2020 dengan 28 pemain. Pada awalnya, manajer pelatih Shin Tae Yong sudah menyeleksi sebanyak 59 nama pemain pada TC yang berlokasi di Cikarang, kabupaten Bekasi pada pertengahan bulan Jnuari. Dari 28 pemain itu, Persija Jakarta lah yang menyumbangkan pemainnya dengan jumlah terbanyak.

Untuk tim yang diberikan julukan sebagai macan kemayoran ini mengirimkan tiga nama pemainnya yaitu Sutan Zico, Braif Fatari, dan Sandi Arta Samosir.Kemudia, empat tim juga menyusul Persija di belakang menjadi pihak yang sangat berkontribusi pada komposisi Timnas Indonesia U-19.U-19. Bali United, Barito Putera, Persebaya Surabaya, Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) DKI Jakarta mewakilkan dua pemain.

Timnas Indonesia U-19 akan kembali ke Tanah Air pada Sabtu (1/2/2020). Untuk sementara waktu, skuat Garuda Muda akan dibubarkan terlebih dulu.

Pemain klub Persija telah menjadi tim yang cukup banyak menjadi pilihan pelatih sekaligus juga Manajer Timnas Indonesia, Shin Tae Yong di dalam daftar 28 kelompok di usia 19 tahun (U-I) Indonesia.

Telah diketahui bahwa tiga pemain dari Persija telah dipilih pelasih asal Korea Selatan ini, Shin Tae Yong telah meloloskan ketiga pemain tersebut dalam tahap pertama ini. Dua pemain dari klub Persija ini berasal dari posisi gelandang, yaitu Braif Fatari dan Sandi Arta Samosir serta satu lainnya penyerang, Sutan Zico. Sedangkan pemain hasil didikan klub liga 1 lainnya yang telah berkompetisi pada Elite Pro Academy yang juga menjadi pilihan Shin Tae Yong diantaranya adalah Persebaya Surabaya, PSIS Semarang, dan Bali United serta Barito Putera.

Pada keempat klub yang telah mengirimkan masing-masingnya sebanyak dua pemain adalah yaitu Ernando Ari Sutaryadi (kiper/Persebaya) dan Rizky Ridho (bek/Persebaya). Selanjutnya, Alfeandra Dewangga dan Pratama Arhan Alif Rifai dimana mereka sama-sama menduduki posisi sebagai bek dari klub PSIS Semarang. Sedangkan, untuk Bali United telah mengirim Komang Tri Arta dan juga Barito Putera dimana masing-masingnya Mochammad Yudha dan bagian bek. Telah dikutip dari Bolasport.com terdapat 28 pemain yang terpilih, dan sebanyak 12 diantaranya merupakan pemain asal timnas U-16 dan juga Timnas U-19 Indonesia asuahn Fakhri Husaini. Hal ini berarti terdapat 16 pemain timnas U-19 Indonesia lainnya pada daftar itu merupakan wajah baru dari asal kompetisi Elite Pro Academy.

Sebelumnya, telah diketahui terdapat tiga nama yang dipastikan tidak lolos seleksi yaitu Jack Brown, Beckham Putra Nugraha, hingga Rendy Juliansyah.Becham sendiri telat dicoret akibat cedera, Rendy dan Jack Brown juga dianggap dapat kurang bersaing selama proses seleksi  berlangsung.

Dan terakhir, Mochammad Supriadi juga telah dipulangkan ke timnya yang telah diketahui melalui pernyataan dari Sekretaris tim sepakbola Persebaya, Ram Surahman.

Terdapat juga satu nama yang menjadi kejutan karena terpilih yaitu Hamsa Lestaluhu, diman ia sempat tenggelam namanya karena sempat mengalami cedera lama saat memperkuat timnas U-16 Indonesiaa. Serdy Ephy Fano sebelumnya juga berstatus sebgai pemain dlaam seleksi Timnas U-19 Indonesia pada ajamn Fakhri Husaini yang juga turut sebagai salah satu pemain pilihan Shin Tae Yong. Pemain-pemain yang lulus seleksi ini pada nantinya akan mengikuti pemusatan pelatihan secra berlanjutya di Thailand. Selain berlatih, para pemain juga memiliki kesempatan untuk uji coba dengan para tim pesepak bola Korsel dan Thailand di dalam pusat pelatihan pada 20 Januari 2020.

Daftar 28 pemain timnas U-19 Indonesia:

Kiper

1.Ernando Ari Sutaryadi (Persebaya)

2.Muhamad Darmawan (PPLP DKI Jakarta)

3.Muhamad Adisatryo (PSMS Medan)

4.M. Fadhil Adhitya Aksah (Martapura FC)

5.Rizky Ridho (Persebaya)

6.Alfeandra Dewangga (PSIS Semarang)

7.Mochamad Yudha Febrian (Barito Putera)

8.Komang Teguh Trisnanda (Diklat Ragunan)

9.Amiruddin Bagas Kaffa (Barito Putera)

10.Kartika Vedgayanto Putra (PPLP Jateng)

11.Ahmad Rusadi

12.Pratama Arhan Alif Rifai (PSIS Semarang)

Ketika TC di Thailand, Timnas Indonesia U-19 bisa menjalani latihan tiga kali sehari. Pada pagi hari, Garuda Muda lari kecil dan joging dan sore harinya latihan fisik. Lalu diakhiri oleh latihan di gym.

“Setiap hari begitu, kami juga latihan posisi bertahan, lebih bola mati. Pemusatan latihan berikutnya, kami akan melakukan lebih banyak ke teknik dan taktik,” imbuh Shin Tae-yong.

Timnas Indonesia U-19 akan kembali ke Tanah Air pada Sabtu (1/2/2020) dengan menggunakan pesawat Thai Airways dan diperkirakan mendarat di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, jam 17.55 WIB.